Tunggal Putri Indonesia, Made Dinda Widiasari dikalahkan kompatriotnya, Lyanny Alessandra MAINAKY dua gim langsung, 10-21, 11-21 pada babak 32 besar gelaran Mansion Sport Indonesia International Challenge 2022, Selasa (27/9), di Gor Amongrogo, Yogyakarta. (Foto by : sportsmoment.id/Erly Bahtiar)